Blogger templates

Big Bang - Blue Big Bang(1)

download / iTunes / iron dj

Kamis, 01 Maret 2012

Fungsi Mata


Konjungtiva
• Melindungi kornea dari gesekan

Skelra
• Melindungi bola mata dari kerusakan mekanis dan menjadi tempat melekatnya otot mata
Otot-otot
• Muskulus rektus superior, untuk menggerakkan mata ke atas
• Muskulus rektus inferior, untuk menggerakkan mata ke bawah
• Muskulus rektus medial, untuk menggerakkan mata ke dalam
• Muskulus rektus lateral, untuk menggerakkan mata ke sisi luar
• Muskulus oblikus superior, untuk menggerakkan mata ke atas sisi luar
• Muskulus oblikus inferior, untuk menggerakkan mata ke bawah sisi luar

Kornea
• Memungkinkan lewatnya cahaya dan merefraksi cahaya

Koroid
• Mengandung pembuluh darah oenyuplai retina dan melindungi releksi cahaya dalam mata

Badan Siliaris
• Menyokong lensa, mengandung otot yang memungkinkan lensa berubah bentuk, dan mensekresikan aqueous humor

Iris ( Pupil )
• Mengendalikan ukuran pupil, sedangkan pigmennya mengurangi lewatnya cahaya.

Lensa
• Memfokuskan pandangan dengan mengubah bentuk lensa

Retina
• Mengandung sel batang dan kerucut

Fovea
• Bagian retina yang mengandung sel kerucut

Bintik buta
• Daerah saraf optik meninggalkan bagian dalam bola mata dan tidak mengandung sel konus dan batang

Vitreous humor
• Menyokong lensa dan menolong dalam menjaga bentuk bola mata

Aqueous humor
• Menjaga bentuk kantong depan bola mata

0 comments:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Bluehost